Jumat, 29 April 2011

TUGAS 3 PENGERTIAN KASIH

               Kasih sayang, dan cinta merupakan milik semua orang. Manifestasi dari kasih sayang dan cinta dapat menciptakan lingkungan yang tenteram. Karena setiap individu menyadari makna yang paling hakiki dari rasa kasih sayang dan cinta. Dengan kasih sayang kita akan selalu menghargai karya orang lain.

Dengan cinta kita selalu menjaga lingkungan yang harmonis. Lingkungan yang harmonis berarti lingkungan yang berimbang dan jauh dari perusakan. Kemesraan merupakan perwujudan kasih sayang yang mendalam. Kemesraan dapat menimbulkan daya kreativitas manusia, yang berwujud bentuk seni. Bentuk seni dapat berbentuk seni rupa, seni pahat, seni sastra, seni suara. Pemujaan merupakan perwujudan cinta manusia kepada Tuhan. Kecintaan kepada Tuhan ini oleh manusia di antaranya diwujudkan dalam bentuk-bentuk pemujaan atau yang lebih kita kenal sebagai tempat beribadah.


                 Kasih adalah……… pengertian sepenuhnya mengenai apa yang kau rasakan, bahwa kaumerupakan bagian dari orang lain. Menerima orang lain sebagaimana adanya mereka.Kasih adalah sumber persatuan.Kasih adalah……… bergembira pada saat orang lain berbahagia. Bersedih untuk merekayang bersedih. Selalu berdoa untuk mereka yang berduka, dan ikut tersenyum bersamamereka yang bergembira. Kasih adalah sumber kekuatan.“Dimanakah kasihmu maka disitulah hatimu”
membayangkan persaingan pada masa depan. Bagaimanapun juga, dalam sikap itu dia melihat sesuatu yang belum diakui oleh Abraham, yaitu bahwa pewarisan kepada Ishak harus dikokohkan. Abraham menyayangi Ismael sehingga usulan itu menyebalkannya, tetapi Allah justru mendukung keputusan Sara. Belum tentu Allah mendukung sikapnya, tetapi Dia sanggup bekerja melalui kekurangan manusia untuk menggenapi rencana-Nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar